logo

PRAJURIT LANUDAL SABANG MELAKSANAKAN SAMAPTA RUTIN


ONEDETIK.COM

Sidoarjo Puspenerbal (09/05)

TNI AL, Puspenerbal. Dalam rangka mengukur kemampuan jasmani, Prajurit Lanudal Sabang melaksanakan uji Kesamaptaan Jasmani periodik I TA 2023 di area Mako Lanudal Sabang.
Selasa, 09/05/2023.

Kegiatan kesamaptaan jasmani ini dipimpin langsung oleh Komandan Lanudal Sabang Mayor Laut (P) Nasrulloh, M.Tr.Opsla. diikuti oleh Perwira, Bintara dan Tamtama.

Disela pelaksanaan, Danlanudal Sabang menyampaikan bahwa tes kesamaptaan jasmani tersebut merupakan bagian dari kegiatan rutin di TNI Angkatan Laut yang dilaksanakan dua kali dalam setahun.

Dengan tujuan untuk mengetahui kemampuan fisik dan sebagai tolak ukur kesiap-siagaan personel.
Oleh karena itu, diharapkan seluruh personel untuk bersungguh-sungguh dalam pelaksanannya sehingga dapat mencapai nilai terbaik.

Red)

Tags

advertisement centil

This blog is created for your interest and in our interest as well as a website and social media sharing info Interest and Other Entertainment.